Saat ini, banyak sekali komunitas mobil yang tumbuh dan berkembang
di bawah bimbingan PT Toyota Astra Motor. Salah satunya adalah TYCI atau Toyota Yaris Club Indonesia yang
sering mengadakan berbagai kegiatan postif. Yuk kenali lebih dekat profil klub
ini.
Toyota Yaris Club Indonesia atau akrab dengan singkatan TYCI
terbentuk pada 19 Agustus 2006 di Jakarta. Bila mendengar dari namanya saja, TYCI memang menjadi wadah
sebagai komunitas pengguna Toyota Yaris, dan TYCI sendiri merupakan komunitas
pertama pengguna Yaris di Indonesia.
Berawal dari aktivitas interaksi yang terjalin di dunia maya melalui mailist tyci@yahoogroups.com, akhirnya sejumlah anggota pun sepakat untuk menjalin hubungan lebih dekat lagi dengan mendirikan klub tadi.
Mulai dari didirikanya itu, akhirnya kegiatan interaksi semakin
akrab terjalin mengadakan aktivitas internal seperti, jambore, touring,
coaching clinic, bakti sosial serta turut berpartisipasi secara aktif dalam
kegiatan-kegiatan yang diselenggarakan Agen Pemegang Merek (APM), mitra
sponsor maupun Forum Komunikasi Klub dan Komunitas Otomotif (FK3O) dan
komunitas-komunitas lainnya.
Sampai saat ini jumlah member TYCI telah mencapai lebih dari 1.250 orang, dengan groover yang tercatat sebagai anggota klub melebihi 200 member.
Sampai saat ini jumlah member TYCI telah mencapai lebih dari 1.250 orang, dengan groover yang tercatat sebagai anggota klub melebihi 200 member.
Semua kenaggotaan TCYI memiliki latar belakang yang berbeda-beda,
muali dari siswa SMA, mahasiswa, professional, Pegawai Negeri Sipil (PNS),
anggotan TNI & Polri bahkan sampai dengan wirausaha sekalipun.
Keberagaman ini disebabkan TYCI membuka sistem keanggotaanya secara terbuka, tidak pandang buluh. Selain wajib memiliki Yaris dan menyelesaikan administrasi, tidak ada syarat lainnya yang bersifat memberatkan.
Keberagaman ini disebabkan TYCI membuka sistem keanggotaanya secara terbuka, tidak pandang buluh. Selain wajib memiliki Yaris dan menyelesaikan administrasi, tidak ada syarat lainnya yang bersifat memberatkan.
Bahkan TYCI juga tidak menutup pintu bagi para pemerhati dan
simapatisan yang ingin bergabung namun belum memiliki Toyota Yaris, tentunya
dengan memenuhi sejumlah persyaratan. tertarik bergabung ? kunjungi website www.yarisclubindonesia.org
Tidak ada komentar:
Posting Komentar